Djagal lebih lanjut menjelaskan kalau program ini cuma ditujukan untuk peserta yang sebelumnya udah mengikuti ujian tulis UGM tapi enggak lolos.
FYI, Pendaftaran Sekolah Vokasi ini udah dibuka hingga 24 Juli 2019 dan akan diumumkan hasilnya pada 27 Juli 2019.
Berdasarkan informasi di situs resmi UGM, berikut tata cara pendaftarannya:
Baca Juga: Beruntung Banget! Adipati Dolken Di-Notice Cristiano Ronaldo saat Nonton Juventus di Singapura!
1. Peserta login ke laman http://um.ugm.ac.id/admisi menggunakan akun pendaftaran yang sama saat mendaftar utul.
2. Setelah itu, peserta memilih intake atau jalur SV gelombang 2 dan mengisi formulir pendaftaran online. Pastikan data yang diisikan telah benar sebelum melakukan penguncian data.
3. Pilihan program studi (prodi) harus sesuai dengan kelompok seleksi yang dipilih, yakni:
4. Pemilihan prodi enggak harus sama dengan pilihan prodi yang dipilih saat ujian tulis.
Penulis | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
Editor | : | Siti Fatimah Al Mukarramah |
KOMENTAR