Cetak Sejarah
Lagi, Indonesia bikin bangga!
Timnas Polo Air Putra Indonesia mencatat sejarah bagi Indonesia setelah berhasil meraih medali emas.
Fyi, sejak pertama kali mengikuti Sea Games pada 1977, tim polo air Indonesia belum pernah mendapatkan medali emas di ajang olahraga ini.
Rekor Baru Sea Games
Kabar bahagia lagi, girls. Indonesia berhasil meciptakan rekor baru Sea Games pada cabor renang.
Atlet renang I Gede Siman Sudartawa berhasil menyabet emas Sea Games 2019 pada Sabtu (7/12/2012).
Enggak Cuma itu, dia juga berhasil memecahkan rekor baru Sea Games. Siman sukses menjadi yang tercepat pada nomor 50 meter gaya punggung dengan catatan waktu 25,20 detik.
Timnas Voli Kembali Bangkit
Setelah 10 tahun tak menyabet medali emas, Timnas Voli Indonesia menunjukkan kebangkitannya.
Pada Sea Games 2019 Timnas Voli Indonesia kembali bangkit dan berhasil mempersembahkan medali emas setelah menundukkan perlawanan Filipina dengan skor 3-0.
Good job Indonesia!
Enggak cuma bikin bangga, kemenangan Indonesia sukses bikin kita terharu ya, girls?
(Silvia Wardatul Alawiyah)
(*)
Penulis | : | None |
Editor | : | Indah Permata Sari |
KOMENTAR