Gejala awal ini biasa dirasakan oleh pasien yang didiagnosis gagal jantung.
Awalnya, sering dikira sistem pernapasannya sedang bermasalah.
Tapi, ternyata penyebabnya adalah peradangan pada paru-paru yang enggak diobati dan menyebabkan gagal jantung.
Nah, itu tadi beberapa gejala batuk yang bisa mengindikasikan seseorang menderita penyakit jantung.
Kalau mengalami beberapa hal di atas, jangan pernah ragu untuk periksakan diri pada dokter ahli ya, girls!
Baca Juga: Bagian Dada Tengah Nyeri? Ketahui Penyebabnya dan Jangan Disepelekan
(*)
Source | : | Cewek Banget |
Penulis | : | Dok Grid |
Editor | : | optimization |
KOMENTAR