Follow Us

Review L'Oreal UV Serum Protector Matte & Fresh, Fix No White Cast!

Salsabila Putri Pertiwi - Rabu, 15 September 2021 | 19:20
L'Oreal UV Defender UV Serum Protection Matte & Fresh
Foto: YouTube CewekBanget

L'Oreal UV Defender UV Serum Protection Matte & Fresh

CewekBanget.ID -Kita pasti sudah paham kangirls, sepenting apa penggunaansunscreenalias tabir surya dalam keseharian danskincare routinekita?

Bahkan meskipun kita enggak bepergian keluar rumah,sunscreentetap dianjurkan untuk digunakan, supaya kita enggak percuma menggunakanskincaresebelumnya.

Sunscreenadalah pelindung kulit kita dari bahaya sinar matahari, seperti iritasi, flek hitam, hingga kanker kulit.

Di sisi lain, kita mungkin kesulitan mencari produksunscreenyang tepat karena berbagai pertimbangan terhadap kondisi kulit kita.

Nah, salah satu produksunscreenyang diklaim mampu melindungi kulit wajah tanpa bikin wajah jadi berminyak sekaligus bisa merawat kulit adalah produk L'Oreal UV Defender UV Serum Protection Matte & Fresh.

Klaimnya terbukti benar enggak, nih? Cekreview-nya dulu, yuk!

Baca Juga: Battle 2 Maskara Drugstore! L'Oreal vs Maybelline, Hasil Akhirnya?

L'Oreal UV Defender UV Serum Protection Matte & Fresh

UV Serum Protection dari L'Oreal mengandung sejumlah formula yang enggak hanya melindungi kulit, tetapi juga merawat kulit dan memastikan kulit kita tetap nyaman meski menggunakansunscreendengan SPF 50+.

Ada beberapa varian dari L'Oreal UV Defender UV Serum Protection, salah satunya yang akan dicoba adalah varian Matte & Fresh.

Dengan produk sebanyak 50 ml per botol,sunscreenini dibanderol dengan harga sekitar Rp150.000,00.

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest