Follow Us

Memukau! Fashion Kate Middleton dengan Gaun Putih Model One Shoulder

Elizabeth Nada - Kamis, 02 Maret 2023 | 16:00
Pangeran William dan Kate Middleton
IG @kate.princessofwales

Pangeran William dan Kate Middleton

CewekBanget.ID - Fashion Kate Middleton kerap memesona, ya!

Enggak heran deh kalau banyak yang menjadikan fashion Kate Middleton sebagai inspirasi.

Membahas soal fashion Kate Middleton, kali ini kita bakal kepoin penampilannya belum lama ini, girls.

Kate tampil anggun bergaya formal kenakan gaun putih saat menghadiri acara BAFTA 2023 diRoyal Festival Hall.

Istri Pangeran William ini sukses memukau publik saat tampil dengan gaun putih model one shoulder.

Bisa jadi inspirasi gaya formal dengan gaun, kita intip detailpenampilan Kate Middleton, yuk!

Gaun putih yang elegan dan classy

Hadiri BAFTA 2023, Pangeran William dan Kate Middleton kompak tampil formal elegan.

Pangeran William tampil gagah dengan kemeja putih yang dipaduin dengan setelan jas dan trousers pants hitam

Lengkapi penampilannya, Pangeran Williampun terlihat kenakan dasi kupu-kupu hitam.

Ia kenakan sepatu pantofel hitam polos yang bikin gaya formalnya makin elegan.

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya



PROMOTED CONTENT

Latest