Follow Us

7 Momen Kedekatan Kpop Idol dengan Ayahnya. Bikin Terharu!

Kinanti Nuke Mahardini - Minggu, 18 Maret 2018 | 05:21
foto: soompi.com
Kinanti Nuke Mahardini

foto: soompi.com

Seorang anak biasanya dekat dengan seorang ibu saja. Bukannya tidak sayang, namun ayah yang cenderung cuek sebenarnya menyimpan perasaan sayang kepada anaknya yang teramat dalam. Berikut momen kedekatan masing-masing idol dengan sang ayah.

(Baca juga: Enggak Nyangka! 5 Anak Kecil Ini Mirip Banget Sama Seleb Korea. Nggemesin)

J-Hope ‘BTS’

Saat J-Hope berulang tahun, ia berada jauh dengan keluarganya. Ia mendapatkan ucapan ulang tahun dari seluruh member BTS, staff, dan tidak terkecuali dari keluarga J-Hope. Saat mendapatkan ucapan ulang tahun dari ayahnya, J-Hope menangis karena ayahnya menunjukan foto saat ia lahir.

foto: soompi.com
Bobby ‘iKON’

Saat syuting Father and I, Bobby menunjukan kedekatan ia dengan ayahnya. Mereka saling membagi memori yang mereka berdua habiskan. Salah satu kenangan yang tidak terlupakan ialah ketika Bobby dan ayahnya saling menyamakan posisi tidur. Like father like Son!

foto: soompi.com
CL

Hubungan ayah dan anak sangat kuat terjalin antara Chaelin dengan ayahnya. Sudah menjadi rahasia umum jika mereka berdua memang dekat. Semenjak ia debut hingga hari ini, ia selalu mengungkapkan dukungan yang diberikan oleh ayahnya. Mereka berdua juga dipercaya sebagai Duta World Science Summit pada tahun 2015.

foto: soompi.com
(Baca juga: 7 Kisah Cinta Segitiga Seleb Hollywwod yang Paling Ramai Dibicarakan Netizen)

Halaman Selanjutnya

Jackson ‘GOT7’
1 2 3

Editor : CewekBanget

Baca Lainnya

Latest