BIG3 merupakan sebutan bagi tiga agensi besar di Korea Selatan, yakni SM Entartainment; JYP Entertainment; dan YG Entertainment. Calon idol atau trainee biasanya akan mengincar 3 agensi besar ini.
Meskipun sudah tidak berada di salah satu di antara BIG3, namun 4 member Wanna One ini pernah menjadi trainee di sana. Berikut 4 member Wanna One yang merupakan mantan trainee BIG3:
foto: pinterest.com Saat ini Park Jihoon tergabung dengan Maroo Entertainment. Dulu Park Jihoon pernah tergabung dalam SM Entertainment, lho!
Lee Dae Hwi
Jeon Somi dan Lee Dae Hwi Dulu Lee Dae Hwi merupakan trainee dari JYP Entertainment. Kini, ia tergabung dalam Brand New Music. Enggak heran Dae Hwi berteman dekat dengan Jeon Somi.
foto: pinterest.com Sama seperti Jihoon, ia pernah menjadi trainee di SM Entertainment pada tahun 2015. Ia kemudian pindah ke Brand New Music di 2016.
Ha Sungwoon
foto: twitter.com Ha Sungwoon diterima di JYP Entartainment sekitar tahun 2010. Tidak bertahan lama, ia pindah ke Star Crew Entertainment dan debut bersama HOTSHOT di 2014.